Teknik dan panduan membuat kutipan dengan citation dan daftar pustaka dengan bibliography

Cara Menggunakan Kutipan Dan Daftar Pustaka Di Ms. Word

Group citation dan Bibliography :
Pada group tersebut terdapat beberapa tool seperti 
Style citation dan Bibliography untuk mengatur format penulisan kutipan dan daftar pustaka terdapat 14 jenis style penulisan
Cara menggunakan insert citation dengan add new source 
**Langkah 1 tentukan model atau style penulisan kutipan pada style
  
**Langkah ke 2 pilih add new source 

**Langkah ke 3 akan muncul create source dan akan memasukkan data yang dimasukkan 

**Langkah ke 4 pilih tipe source yang akan digunakan 

**Langkah ke 5 mengisi kotak (field) author ( pembuat )dapat memasukkan data detailnya  dengan menambahkan tombol edit dan akan memasukkan nama awal dan akhir 

**Langkah ke 6 isikan kotak yang kosong pada jendela 

**Langkah ke 7 jika ingin menambahkan informasi dapat mencentang show all bibliography fields

**Langkah ke 8 mengatur tag name 

**Langkah ke 9 klil ok 

Cara menggunakan daftar pustaka  menggunakan bibliography dapat dengan  cara :
Built In
**Langkah ke 1 nuat halaman baru untuk meletakkan daftar pustaka yang akan dibuat 

**Langkah ke 2 tab Reference > group citation dan bibliography> klik bibliography

**Langkah ke 3 memilih salah satu tempalate daftar pustaka yang akan digunakan
**Langkah ke 4 akan muncul sebuah daftar pustaka 


Komentar